Kain Viscose Modal adalah kain premium yang dikenal dengan karakter lembut, halus, dan jatuh mengikuti tubuh (flowy). Teksturnya smooth tanpa kilap berlebih, memberikan tampilan natural, elegan, dan nyaman untuk berbagai jenis busana. Daya serapnya tinggi, adem di kulit, dan sangat breathable sehingga cocok digunakan sehari-hari, terutama di iklim tropis. Dengan ketebalan yang pas, kain ini tidak mudah menerawang namun tetap ringan dan nyaman saat dikenakan.
SPESIFIKASI PRODUK
BERAT
160 gsm
LEBAR
150 cm
KOMPOSISI
100% Viscose Modal



